Operator K3 Crane Kelas 3

Pembinaan Operator Crane Kelas 3 Sertifikasi KEMNAKER RI Crane, merupakan alat angkat dan angkut yang pengoperasiannya harus dilakukan secara aman dan mengikuti prosedur keselamatan. Hal tersebut diatur di Permenaker No. 8 Tahun 2020 tentang K3 Pesawat Angkat dan Angkut. Materi Pelatihan Kebijakan dan dasar-dasar K3; Peraturan perundang-undangan; Pengetahuan dasar keran angkat; Perangkat keselamatan […]
Tenaga Kerja Bangunan Tinggi (TKBT) Tingkat II

Sertifikasi KEMNAKER RI Mengacu Permenaker No. 9 Tahun 2016 Tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja dalam Pekerjaan pada Ketinggian, Tenaga Kerja Bangunan Tinggi (TKBT) Tingkat II adalah tenaga kerja yang bekerja pada lantai kerja tetap dan atau lantai kerja sementara. TKBT Tingkat II ini merupakan tingkatan yang lebih tinggi dari sertifikasi Tenaga Kerja Bangunan Tinggi. Peserta […]
Teknisi K3 Listrik

Pembinaan Ahli K3 Umum Sertifikasi BNSP Sertifikasi Ahli K3 BNSP: Wujudkan pengakuan kompetensi profesi K3 yang terukur dan diakui secara nasional maupun internasional. Melalui uji kompetensi oleh LSP yang ditunjuk BNSP, peserta akan diuji secara objektif dan sistematis, sesuai dengan standar SKKNI K3 (Kepmenaker 38/2019) dan UU No. 1/1970. Berbeda dengan sertifikasi KEMNAKER, BNSP membagi […]